Tuesday, October 4, 2011

Aplikasi: CCleaner 220


CCleaner adalah freeware yang bisa digunakan untuk meningkatkan kinerja operating system kita secara keseluruhan. Aplikasi ini kan menghapus file-file yang tidak berguna lagi dari sistem. Hal ini bisa meningkatkan kecepatan Windows dan membebaskan ruang hardiskyang digunakan oleh file-file tersebut.





Kemampuan aplikasi ini antara lain:
  1. Membersihkan file-file yang tidak berguna lagi dari OS seperti temporary files, log, dan recycle bin.
  2. Membersihkan Internet history, download history, cookies yang dihasilkan oleh browser seperti Firefox, Internet Explorer, Opera, dll.
  3. Membersihkan entri-entri yang tidak berguna dari registry seperti Extensions, ActiveX Controls, ClassIDs, ProgIDs, Uninstallers, Shared DLLs, Fonts, Help Files, Application Paths, Icons, Invalid Shortcuts serta banyak lagi
  4. Membersihkan temporary files, recent list dari aplikasi pihak ketiga seperti Media Player, Nero, Adobe Acrobat, dan lain-lain.
Size 3 MB


No comments:

Post a Comment